Wisata Air Terjun Riam Batu Timah Kalimantan Barat



Lokasinya tidak begitu jauh dengan tempat wisata di Kalimantan Barat lainnya yang ada di Kabupaten Bengkayang. Yakni berdekatan dengan Bendungan Madi dan juga dengan Sungai Madi, bahkan masih satu aliran airnya dengan Sungai Madi. 

Air Terjun Riam Batu Timah Kalimantan Barat
Air Terjun Riam Batu TImah memang tidak begitu tinggi, namun airnya yang begitu jernih serta panorama alamnya yang masih sangat asri menjadi nilai tambah obyek wisata di Bengkayang ini. Nyaris tidak ada wisatawan yang menikmati keindahan air terjun hanya dari pinggir saja, sudah bisa dipastikan akan membuat sipapun ga tahan pengin nyebur ke kolam Air Terjun Riam Batu Timah. Bahkan tak jarang wisatawan yang datang main perosotan di air terjun yang memiliki kontur landai ini. Lokasinya sendiri terletak di Desa Tiga Berkat, tepatnya di Kampung Madi, Kecamatan Lumar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel